Subang – Ketua Umum FPPU Jabar KH Arie Gifary menjadi pimpinan upacara HUT RI di Pesantren Pagelaran 3 Subang yang dihadiri oleh para santri, pengasuh pondok pesantren, para ustad/ustadzah. Menurutnya kita sebagai warga negara Indonesia memaknai Kemerdekaan Republik Indonesia ke 79 dengan penuh khidmat dan rasa syukur. Setelah upacara dilakukan foto bersama dengan paskibra dan para ustad kemudian dilanjutkan acara memeriahkan HUT RI yang diadakan dilapangan pesantren Pagelaran 3 Subang. (HH)